Berita Terbaru

Berita
admin.toala

Membangun Aksi Kolektif dalam Ruang Kolaborasi

Sebuah inisiatif kecil digalakkan oleh Yayasan Bumi Toala Indonesia bersama dengan kelompok/komunitas pegiat lingkungan yang ada di Kabupaten Maros dan Makassar. Kegiatan ini terlaksana atas dukungan dari PT. Pupuk Indonesia melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan.

Read More »
Berita
Hidayat Marzuki

Penguatan Kader Konservasi Taman Nasional Bantimurung Bulusaraung

Sebagai bagian dari perayaan dua dekade berdirinya, Balai Taman Nasional Bantimurung Bulusaraung (TN Babul) menggelar kegiatan peningkatan kapasitas kader konservasi. Kegiatan yang dipimpin oleh Andi Subhan selaku Koordinator Pelaksana ini mengusung konsep outdoor, guna menumbuhkan semangat dan kedekatan para peserta dengan alam.

Read More »
Berita
admin.toala

Konsultasi Rakyat Mendorong RUU Keadilan Iklim

Secara kolektif, Walhi, Yayasan PIKUL, YLBHI, KPA SulSel, AJI Makassar, dan SP Anging Mammiri menginisiasi koalisi keadilan iklim ini untuk mendorong Rancangan Undang-Undang Keadilan Iklim. Bumi Toala Indonesia sebagai salah satu yayasan di Sulawesi Selatan yang bergerak pada bidang konservasi lingkungan turut berpartisipasi dalam kegiatan ini.

Read More »